Friday, 24 April 2015

Ikan Manfish ( Angelfish )

Pernah nonton film finding nemo ? kalau kalian pernah menonton pasti kenal karakter gill, yah gill dalam film tersebut adalah ikan manfish. 

Ikan Manfish ( Angelfish )

Nah sekarang saya gk akan bahas tentang film nya , tapi tentang si ikan manfish ini. kalian pasti mengira ikan ini ikan yang mahal / sangat langka? Menurut saya tergantung spesiesnya sih kl yang ikan manfish warna hitam & putih itu masih sering di jumpai di toko - toko aquarium kl yang lain saya jg blm begitu mengerti.

Ikan manfish ini menurut saya merupakan ikan yang sedikit rapuh, karena pengalamanku aquarium sedikit kotor langsung mati. Jadi bagi kalian yang ingin memeliharanya harus memperhatikan dengan benar kebersihan aquariumnya.

Sebenernya merawat ikan manfish tidaklah sulit cukup beri pakan secukupnya & selalu cek kondisi aquarium kalian dan saluran filternya. Untuk kalian yang ingin mengerti pakan ikan manfish bisa di cek di blog ini.

Habitat asli hewan ini ada di daerah amerika selatan seperti sungai amazon , brazil , dll. Saya kasih beberapa eksotisnya ikan manfish

Ikan Manfish ( Angelfish )
Ikan Manfish Putih
Ikan Manfish ( Angelfish )
Ikan Manfish Perpaduan

Sekian review tentang ikan manfish ( angelfish ) semoga bermanfaat & selalu sayangi binatang 




3 comments:

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com